Dota 2 : Keeper Of The Light
Keeper of
the light merupakan salah satu hero Dota
2 yang multifungsi. Sebagai seorang support, hero ini bisa digunakan untuk
recharge mana instant dengan skill 3 kamu, yaitu “Chakra Magic”, dengan mana yang gak abis-abis sobat bisa spam skill illumination secara terus menerus. Nah skill itu biasanya membuat
musuh ketakutan dan kocar-kacir.
Skill
#Ability 1 : Illumination
#Ability 2 : Mana Leak
#Ability 3 : Chakra Magic
#Ability 4 : RECAL
#Ability 5 : Blinding Light
#SSkill : Spirit Form
Masuk ke skill SS atau Special Skill atau Ulti KOTL yang akan memunculkan efek berbeda dari hero ini. Selain perubahan tubuh hero yang menjadi bercahaya, ada beberapa perubahan lain antara lain :
- Skill Iluminati atau skill 1 KOTL bisa di pakau tanpa harus diam. Ketika ultinya aktif, kamu bisa menggunakan skill 1 dan tetap berjalan tanpa membatalkan iluminati.
- Memunculkan 2 skill SS yauti "RECAL" dan " BLINDING LIGHT". "RECAL" berfungsi untuk memanggil teman (hero) yang tidak dalam keadaan diserang oleh hero lawan. jadi jika teman kamu di "recal" dan terkena musuh, maka itu akan membatalkan skill recal kamu. Sedangkan "Blinding Light" berfungsi untuk mementalkan "Enemy" dalam area tertentu. Arah pentalannya berlawanan dengan posisi kursor atau bergerak menjauhi kursor.
- Setelah menggunakan aghanim's scepter skill iluminati akan mempunyai effect heal sebanyak 300 hp dengan syarat harus ada di depan Iluminati atau ada di dalam jangkauan skill 1.
Item Build
dengan build seperti itu KOTL kamu akan lebih mudah melakukan apa yang diharapkan diatas.
#1 Starting Item : Boots of Speed, Tango
#2 Early Game : courier, observe ward, tranquil boot
Buld ini kamu juga bisa mempermainkan hero musuh atau lawanmu dengan berbagai trik
Contoh : jika kamu menggunakan force staff dan dagger sekaligus makan kamu akan "untouchable" atau tidak dapat dijangkau oleh musuh sedangkan kamu bisa menjangkau mereka dengan mudah.
kamu juga dapat membuat build milik kamu sendiri dengan meng-klik tombol atau icon yang bergambar pensil. lalu menggeser item-item yang diinginkan ke tempatnya.
Baiklah selamat mencoba, dan teruslah berkarya dengan Dota 2...
salam gamers..
No comments:
Post a Comment